Jumat, 27 Mei 2011

PUSARA dalam HATI

Pernahkah kita merasa sangat tersakiti oleh orang lain !?
Pernahkah kita dikecewakan sampai sulit melupakannya !?
Pernahkah kita dikhianati tapi tak bisa membalasnya !?
Pernahkah kita dibohongi dan didustai tiada henti oleh orang yang kita percayai bahkan kita cintai !?

Kita semua pasti tidak pernah menginginkan hal tersebut terjadi.
TAPI...

Selasa, 24 Mei 2011

Dipijat VS Memijat (Puji VS Caci)

Rata-rata di antara kita pernah melakukan pemijatan atau merasakan pijatan, dalam bahasa sederhana memijat dan dipijat. Mari kita tanyakan kepada hati kita yang paling dalam, “mana yang lebih kita sukai, Dipijat atau Memijat?”.

Saya yakin, sebagian besar dari kita lebih suka Dipijat. Kembali kita tanyakan pada diri kita, “Lebih senang Menerima atau Memberi?”. Tentulah kita lebih senang menerima sebagaimana dipijat. Diumpamakan pijatan itu adalah hadiah, pasti kita senang menerimanya, apalagi jika yang memberikan hadiah adalah orang yang kita harapkan.
Namun kembali saya melemparkan sebuah pertanyaan, “jika kita lebih senang menerima, bagaimanakah kiranya jika yang kita terima adalah dalam bentuk musibah atau masalah?”. Pasti tak ada satu orang pun yang mau memilih musibah atau masalah.

Minggu, 08 Mei 2011

Teman Hati

KOKORONOTOMO (Versi Asli)
by: mayumi atsuwa

anata kara kurushimi o ubaeta sono toki
watashi nimo ikiteyuku yuuki nga waite kuru
anata to deau made wa kodoku na sasurai-bito
sono te no nukumori o kanji sasete

Puisi MOTIVASI

EMPAT LILIN

Dalam sebuah kamar
Ada 4 Lilin yang menyala
Sedikit demi sedikit terus meleleh

Jumat, 06 Mei 2011

MOTIVASI, antara Rasa Sakit dan Potensi

Suatu hari, terjadi percakapan antara anak kerang dan ibunya. Sang anak yang masih kecil mengadu, 
"Ibu, tubuhku kemasukan sebutir pasir yang tajam, rasanya sakit sekali seperti disayat-sayat". 
Dengan penuh pengertian Sang Ibu Kerang berkata,

MOTIVASI, antara PUJI VS CACI

Bulan Juli 1996, saya baru memasuki tahun ke-2 menjadi santri di Pondok Pesantren Husnul Khotimah Kuningan Jawa Barat. Pada saat itu akan diadakan Pekan Olah Raga & Seni (PROSENI) tingkat SMP/MTS se-Kabupaten Kuningan. Pesantren kami yang memiliki jenjang sekolah MTS dan MA juga ikut memeriahkannya.